Viral Video Lawas Vincent Rompies Ditanya Terakhir Kapan Salat: Wah Gila Pertanyaan Loh

Sosok Vincent Rompies dikenal masyarakat sebagai orang yang lucu dan sering kali menghibur dengan tingkah lakunya

Budi Arista Romadhoni
Jum'at, 22 Juli 2022 | 13:35 WIB
Viral Video Lawas Vincent Rompies Ditanya Terakhir Kapan Salat: Wah Gila Pertanyaan Loh
Tangkapan layar video Vincent Rompies saat ditanya kapan salat terakhir. [TikTok]

SuaraJawaTengah.id - Sosok Vincent Rompies dikenal masyarakat sebagai orang yang lucu dan sering kali menghibur dengan tingkah lakunya.

Meski begitu, Vincent Rompies juga merupakan orang yang sangat tertutup perihal kehidupan pribadi maupun agamanya.

Namun, ada seorang pria yang berhasil mengulik soal kehidupan agama Vincet Rompies terutama terutama menyangkut agama.

Apalagi pria ini sampai berani melontarkan pertanyaan kepada Vincent Rompies soal kapan terakhir dirinya salat.

Baca Juga:Pesona Vincent Verhaag saat Dampingi Jedar Hadapi Kasus Penipuan Bikin Meleyot: Ganteng Banget

"Terakhir elu salat tahun berapa?," tanya seorang pria dikutip dari akun TikTok @....salep88.

Mendengar pertanyaan itu, sohib Desta ini mulanya terkejut. Akan tetapi pada akhirnya Vincent mau jujur perihal ibadah salatnya.

"Wah gila pertanyaan loh, ini tahun berapa?," kata Vincent Rompies.

"Tahun 2020," sahut pria tersebut.

"Ya tahun 2019 (terakhir salat)," timpal Vincent Rompies.

Baca Juga:Deddy Corbuzier Sebut Akan Bahagia Jika Nikahi Jessica Iskandar

Kemudian pria ini menyinggung istri Vincent Rompies dengan pertanyaan serupa.

"Bini lu tapi salat," kata pria tersebut.

"Gak juga," balas Vincent Rompies.

Diakui Vincent Rompies, dikeluarganya orang yang paling rajin melaksanakan ibadah salat adalah anak-anaknya.

Dirinya juga berharap agar anak-anaknya tersebut menjadi seorang muslim yang baik dengan melaksanakan semua perintah Allah swt.

"Tapi anak-anak elu salat?," tutur pria itu lagi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak