Jaga Stabilitas Harga Pangan, BULOG Jateng Terus Gelar Pasar Murah

Kenaikan harga sejumlah komoditi pangan pokok sebagai dampak dari kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) turut menjadi perhatian serius bagi Perum BULOG Kanwil Jateng

Budi Arista Romadhoni
Kamis, 06 Oktober 2022 | 09:44 WIB
Jaga Stabilitas Harga Pangan, BULOG Jateng Terus Gelar Pasar Murah
BULOG Jateng terus aktif dalam melakukan upaya-upaya dalam menekan kenaikan harga pangan pokok, salah satunya pasar murah. [Istimewa]

"Masyarakat tidak perlu khawatir mengenai ketersediaan pangan pokok, karena kami selalu berupaya untuk senantiasa memenuhi kebutuhan pangan pokok masyarakat, khususnya di Wilayah Jawa Tengah. Dan saat ini, kami memiliki persediaan komoditi pangan yang cukup," jelasnya.

Terdekat, lanjutnya, BULOG Jateng akan melaksanakan pasar murah di Kecamatan Genuk, Kecamatan Banjarejo, Kecamatan Tunjungan, Kecamatan Dukuhturi, Kecamatan Adiwerna, Kecamatan Talang, Kecamatan Lebaksiu, Kecamatan Margasari, DKUKMP Klaten, DKP Boyolali serta di beberapa titik lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak