Anak Berpostur Pendek Bukan Berarti Stunting, Ini Cara Membedakannya

Masyarakat perlu memahami anak yang memiliki postur pendek bukan berarti mengalami stunting

Budi Arista Romadhoni
Senin, 14 November 2022 | 06:10 WIB
Anak Berpostur Pendek Bukan Berarti Stunting, Ini Cara Membedakannya
Ilustrasi tinggi badan anak, tubuh pendek atau stunting. ( Shutterstock)

"Kalau dia pendek karena kelainan genetik bisa diperiksa, kelainan genetiknya itu bisa russel silver syndrom," ujar Prof Aman.

Prof Aman mengingatkan agar orangtua selalu memperbarui pengetahuan dan terus belajar tentang tumbuh kembang anak. Menurutnya, ini sangat berguna untuk mencegah terjadinya stunting.

"Kita harus paham bahwa pendek itu karena adanya malnutrisi dan infeksi kronik. Stunting enggak tiba-tiba, ada penyebabnya," katanya.

Baca Juga:Menengok Perjalanan Aksi Bersama Cegah Stunting Danone Indonesia, Berfokus pada 3 Pendekatan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini