Dua Kereta Api Keberangkatan Awal Daop Purwokerto Dialihkan Akibat Kecelakaan di Bandung

Selain dua KA tersebut, perjalanan sejumlah KA tujuan Bandung dari Daop lain yang melintas di wilayah Purwokerto juga memutar melalui Kroya-Purwokerto-Cikampek

Galih Priatmojo
Jum'at, 05 Januari 2024 | 15:51 WIB
Dua Kereta Api Keberangkatan Awal Daop Purwokerto Dialihkan Akibat Kecelakaan di Bandung
Foto udara kereta api lokal Bandung Raya yang bertabrakan dengan kereta api Turangga di Cicalengka, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat (5/1/2024). [ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi]

Gangguan perjalanan kereta api itu terjadi sebagai dampak dari kecelakaan yang melibatkan KA 65A Turangga relasi Surabayagubeng-Bandung dan KA 350 Commuterline Bandung Raya relasi Padalarang-Cicalengka di KM 181+700 petak jalan antara Stasiun Haurpugur dan Stasiun Cicalengka pada hari Jumat (5/1), pukul 06.03 WIB.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak