Sementara itu, juru kunci Makam RA Kartini, Wartono mengucapkan terima kasih sekaligus mengapresiasi kehadiran jajaran PDI Perjuangan Jawa Tengah dan DPC PDI Perjuangan Kabupaten Rembang.
Wartono mengaku pihaknya senang dapat menyambut kehadiran kader partai banteng tersebut.
“Kami sangat merasa senang atas kunjungan beliau. Semoga kunjungan beliau membawa berkah barokah bagi kita semua ini,” papar Wartono.
Baca Juga:Suara Ganjar-Mahfud di Kota Semarang Anyep, Ada Apa?