Keluarga Bahagia, Kunci Generasi Kuat, Pj Gubernur Jateng Ajak Kembali ke Meja Makan'

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengatakan gerakan "Kembali ke Meja Makan" dinilai sebagai momentum untuk memperhatikan seluruh anggota keluarga

Budi Arista Romadhoni
Jum'at, 28 Juni 2024 | 16:48 WIB
Keluarga Bahagia, Kunci Generasi Kuat, Pj Gubernur Jateng Ajak Kembali ke Meja Makan'
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana. [Dok Humas]

Kegiatan Sarapan Bergizi Keluarga melalui Gerakan Kembali ke Meja Makan ini merupakan rangkaian peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-31 tingkat nasional yang dipusatkan di Kota Semarang pada 27-29 Juni 2024. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini