7 Fakta Mistis Asal Usul Babi Ngepet, Pesugihan yang Menyeramkan!

Pesugihan babi ngepet, mitos kaya mendadak dengan berubah jadi babi, berawal dari Gunung Kawi. Ritualnya ngeri, melibatkan tumbal dan penjaga lilin

Budi Arista Romadhoni
Rabu, 23 Juli 2025 | 10:46 WIB
7 Fakta Mistis Asal Usul Babi Ngepet, Pesugihan yang Menyeramkan!
Ilustrasi babi ngepet. [ChatGPT]

Kepopuleran babi ngepet bahkan masuk ke budaya pop. Film seperti Ingin Cepat Kaya (1976) hingga Skandal Cinta Babi Ngepet (2008) menggambarkan mitos ini dengan gaya sinematik yang cukup membuat bulu kuduk berdiri. Tak heran, cerita babi ngepet terus diperbincangkan lintas generasi.

7. Kasus Depok: Mitos Jadi Komoditas

Salah satu kasus terbaru yang viral terjadi di Depok, ketika seekor babi dituduh sebagai babi ngepet dan jadi tontonan warga. Belakangan, kejadian ini ternyata hanya rekayasa. Ironisnya, warga yang datang dikenakan tiket Rp2.000 untuk melihat dan memfoto “babi gaib” tersebut.

Bayangkan, jika 1.000 orang datang, sang pelaku bisa meraup jutaan rupiah hanya dari menjual cerita mistis. Ini menunjukkan bahwa di tengah krisis, mitos bisa dijadikan komoditas yang menguntungkan secara nyata.

Baca Juga:4 Arti Kedutan Kelopak Mata Kanan Atas Menurut Islam dan Primbon Jawa

Cerita babi ngepet mungkin terdengar tak masuk akal. Namun, seperti banyak kisah mistis lainnya, ia hidup dari kepercayaan, ketakutan, dan harapan masyarakat. Di masa sulit, cerita seperti ini bisa menjadi cerminan keresahan sosial dan terkadang, jadi alat manipulasi demi keuntungan pribadi. Masih percaya babi ngepet? Atau justru curiga pada tetangga yang mendadak kaya?

Kontributor : Dinar Oktarini

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak