SuaraJawaTengah.id - Gudang Mako Bromob Srodol, Semarang yang meledak menyimpan amunisi sisa perang dunia. Amunisi itu di antara bom, granat dan mortir.
Ledakan itu terjadi, Sabtu (14/9/2019) pagi. Akibat kejadian itu satu anggota Brimob terluka.
Kapolda Jawa Tengah Kapolda Jawa Tengah, Irjen Rycko Amelza Dahniel mengatakan tidak ada korban lainnya selain anggota Brimob tersebut. Sementara itu, warga yang bermukim di sekitar lokasi sudah dievakuasi ke tempat yang lebih aman.
Rycko menjelaskan bahwa lokasi terjadinya ledakan itu ialah sebuah gudang penyimpanan barang-barang yang ditemukan masyarakat, semisal sisa-sisa perang dunia.
"Tempat penyimpanan barang bukti bom dan bahan peledak temuan dari masyarakat berupa mortir, granat dan bom-bom sisa perang dunia," kata Royke saat dihubungi, Sabtu siang.
Sejauh ini petugas berwenang masih melakukan pemadaman api bekas ledakan.
"Saat ini lagi proses penyiraman," tandasnya.
Pada Sabtu (14/9/2019) pukul 07.00 WIB telah terjadi ledakan di gudang penyimpanan Markas Brimob Srondol, Semarang. Sempat beredar video yang viral tentang kejadian ini, disebutkan bahwa ledakan terjadi beruntun, sementara asap hitam tebal membubung ke angkasa.
Dari akun Instagram @infokejadiansemarang, disebutkan bahwa ledakan dari Markas Brimob Srondol ini membuat warga terkejut dan lari berhamburan, juga ada amunisi yang jatuh mengenai genteng rumah.
Baca Juga: Lokasi Ledakan Gudang Amunisi Mako Brimob Semarang Dekat Pemukiman
Tag
Berita Terkait
-
Lokasi Ledakan Gudang Amunisi Mako Brimob Semarang Dekat Pemukiman
-
Ledakan di Gudang Amunisi Mako Brimob Semarang, Satu Anggota Brimob Terluka
-
Api Ledakan Gudang Brimob Srondol Padam, Kendaraan Brimob Hangus
-
Gudang Mortir Brimob Srondol Meledak, Warga Berlarian
-
Ledakan di Markas Brimob Semarang, Satu Petugas Terluka
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Tragedi Gunung Slamet: Syafiq Ali Ditemukan Tewas Setelah 16 Hari Pencarian Dramatis
-
Sebelum Dipulangkan Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet akan Diautopsi di Pemalang
-
9 Fakta Mengerikan di Balik Kerusuhan Iran: Ratusan Tewas, Ribuan Ditangkap, dan Ancaman Militer AS
-
Suzuki Karimun 2015 vs Kia Visto 2003: Pilih yang Lebih Worth It Dibeli?
-
Banjir Lumpuhkan SPBU Kudus, Pertamina Patra Niaga Sigap Alihkan Suplai BBM Demi Layanan Optimal