SuaraJawaTengah.id - Kecelakaan tunggal yang menyebabkan korban Yohanis Budi Santoso (21), Warga Kelurahan Sumber, Kecamatan Banjarsari, Solo meninggal akibat lehernya tersayat benang layangan membuat heboh warga di lokasi kejadian, Kawasan Mojosongo.
Dari kesaksian warga, ternyata Yohanis sempat berusaha melepaskan jeratan benang yang menyangkut di lehernya.
Seorang saksi mata Agus Apriyono mengatakan, selama ini korban bekerja sebagai montir sepeda motor yang tak jauh dari lokasi meninggalnya di Jalan Tangkuban Perahu Mojosongo. Kejadian bermula dari korban yang mencoba kendaraan pelanggannya yang usai diservis.
"Dia keluar dari bengkel untuk mencoba kendaraan yang selesai diservis," ucap Agus saat ditemui di TKP, Jumat (146/2020).
Baca Juga: Pemotor Kawasaki Wafat, Kasatlantas Polresta Solo Imbau Soal Layang-layang
Tepat di depan Kantor Pos, leher Yohanis tersangkut benang layangan yang tertambat di tiang listrik sisi kiri jalan. Benang listrik ini tertarik dan menyayat leher Yohanis.
Sempat hilang kendali, motor motor Kawasaki AD 2393 QF yang dikendarainya menabrak pagar kantor pos. Yohanis langsung terjatuh dari motor.
"Dia sempat bangun dan melepas benang yang menyayat lehernya. Tapi karena darah yang keluar dari leher cukup banyak, akhirnya dia terjatuh," ucap Agus.
Saat itu Agus mengira hanya kejadian jatuh biasa. Dia tidak menyangka luka yang dialami Yohanis parah.
"Saya kira kecelakaan biasa saja. Nggak menyangka kalau tersangkut benang layangan dan lukanya parah," ucapnya.
Baca Juga: Pembuluh Darah Putus, Tragedi Pemotor Tewas Tersayat Benang Layangan
Kepolisian langsung melakukan olah TKP di lokasi. Kepala Unit (Kanit) Laka Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polresta Solo Iptu Maryono mengatakan telah melengkapi data dari olah TKP. Bukti telah diamankan dari lokasi kejadian.
Berita Terkait
-
Tiga Pelaku Penyerangan Suporter Persis Solo Berhasil Dibekuk Polisi
-
2 Personel Drum Band Tewas Dilindas Bus, Sopirnya Ngaku Gak Berasa Nabrak sampai Lanjut Jalan ke Terminal
-
Mr X Tewas di Tempat, Kepala Pecah!
-
Detik-detik Tawuran Pecah di Jalan Veteran Solo, 4 Orang Bawa Sajam
-
Niat Pipis di Got, Pemuda Ini Tewas Tertancap Pagar di Kramat Jati: Helmnya Masih Nempel di Kepala
Tag
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Ahmad Luthfi-Taj Yasin Menang, Partai Golkar Jateng: Kerja Keras Seluruh Elemen
-
Waspada! Semarang Berpotensi Hadapi Hujan Lebat dan Angin Kencang Selama Sepekan ke Depan
-
Akademisi UIN Walisongo Soroti Praktik Politik Uang dan Lemahnya Peran Bawaslu di Pilkada 2024
-
Misteri Tewasnya Siswa SMK di Semarang: Polisi Bongkar Makam untuk Ungkap Fakta!
-
Hasil Sementara Pilkada Kendal: Tika-Benny Unggul Signifikan, Ajak Rival Bersatu