SuaraJawaTengah.id - Media sosial Instagram digegerkan dengan sosok Pak Tarno yang jalan sendiri di pinggir jalan. Pesulap traditional itu terekam di video yang disebar di media sosial.
Dalam sebuah video yang diunggah akun gosip @NENK_UPDATE, seorang pria bertopi terlihat sedang berjalan kaki sambil menenteng sebuah tas. Ketika dilihat lebih dekat, pria tersebut memiliki wajah yang sangat mirip dengan Pak Tarno.
"Semoga di ajak syuting lagi... Sehat2 ya pak," bunyi caption pada video mirip pak Tarno pada unggahan akun Instagram.
Unggahan itu pun memancing warganet meninggalkan komentar. Ada yang komentar negatif dan positif.
Ingin melihat videonya bisa klik di SINI.
"Stasiun tv bagi2 job dong ke artis2 yg udah gada job.. kasian tau.. jgn itu2 mulu yg tampil di tv," tulis akun @darian_wjy
"yuk viralkan gaes yuk biar pak tarno di undang di tv lgi, syukur2 ketemu raffi ahmad&nagita slavina/baim wong/siapapun artis yg mau bantu pak tarno," tulis akun @ameliarizkis
"Dia jd gtu krn ketipu sama managernya sendiri,,uangnya yg ratusan juta d bawa kabur," tulis akun @diahtyass
"Dulu wktu di tv pernah bilang walau uda jadi artis pun pak tarno kmna mana masih suka naik angkot/jalan," tulis akun @korea.mask99.
Baca Juga: Bawa-bawa Agama untuk Menipu, Ternyata Ini Trik Pesulap Kibuli Penontonnya
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
5 Mobil Bekas Seharga Motor yang Layak Dibeli, Cuma Rp17 Juta!
-
Waspada! Semarang dan Jawa Tengah Diprediksi Dilanda Hujan Lebat Disertai Petir Hari Ini
-
Transformasi Berkelanjutan, BRI Catat Kinerja Gemilang dan Dukung Program Prioritas Nasional 2025
-
Revolusi Anti-Rob: Jateng Gunakan Pompa Tenaga Surya, Hemat Biaya Operasional hingga Jutaan Rupiah
-
Waspada! Malam Tahun Baru di Jateng Selatan Diwarnai Hujan dan Gelombang Tinggi