SuaraJawaTengah.id - Beredar unggahan video momen romantis Bunga Citra Lestari dansa bareng dengan Ariel Noah viral di media sosial.
Momen langka tersebut berhasil terekam dalam sebuah unggahan video di akun TikTok @bungacitralesta50 yang dikutip pada Sabtu (24/9/2022).
Dalam video singkat itu memperlihatkan Bunga Citra Lestari dan Ariel Noah tengah duet di atas panggung.
Mereka berdua juga tak sungkan memamerkan kemesraan di hadapan penonton dengan menari hingga berdansa.
Baca Juga: Isi Pesan Rindu BCL untuk Sang Mendiang Suami Ashraf Sinclair yang Berulang Tahun Hari Ini
Layaknya pasangan kekasih, mereka berdua nampak menghiraukan teriakan penonton dan terus berdansa.
Kemudian Ariel Noah memberikan kalimat gombalan menggunakan kalimat bahasa Inggris, "You need you".
Rupanya gombalan Ariel Noah tersebut langsung dibalas Bunga Citra Lestari dengan kalimat "Ok, I Need You".
Unggahan video tersebut sontak saja mematik perhatian warganet. Banyak dari mereka berharap Ariel Noah dan Bunga Citra Lestari berjodoh.
"Asik so sweet," ucap akun @pujibon**.
Baca Juga: Video Bunga Citra Lestari saat Latihan Vokal Curi Perhatian, Body Goals Mirip ABG
"Mereka lagi pacaran," tutur akun @mami**.
"Semoga berjodoh," harap akun @irene**.
"BCL jodoh di depan mata tuh nunggu apa lagi," tutur akun @titik**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
8 Momen Liburan Keluarga BCL di Bali, Noah Sinclair dan Tiko Aryawardhana Akrab Bak Bestie
-
Jomplang Banget, Perbandingan Foto Geng Ariel Noah di Android dan iPhone Bikin Melongo: Perkara HP Ngaruh Banget!
-
Respons Ariel NOAH Diledek Mirip Petugas Koperasi, Usai Difoto Pakai HP Kentang
-
Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
-
Viral Potret Ariel Noah Dicap Mirip Parto, Merek HP-nya Jadi Sorotan
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Gayeng Lur! Duet Sahli Himawan, Happy Asmara dan Shepin Misa Goyang FisipFest UNDIP Music Festival 2024
-
Fenomena di Balik Dukungan Masif Ulama: Mampukah Yoyok-Joss Menangkan Pilwalkot Semarang?
-
Tim Hukum Andika-Hendi Curigai Netralitas TNI-Polri di Pilkada Jateng, Desak Kapolri Tegas!
-
Antisipasi Kecurangan Pilwakot Semarang, Yoyok-Joss Kerahkan 4.714 Saksi di TPS
-
Manuver Politik! Purnawirawan Polri Jawa Tengah Dukung Andika-Hendi di Pilgub 2024