
SuaraJawaTengah.id - Kegiatan turunan dari Tabungan Bima Bank Jateng yakni Undian Tabungan Bima memiliki tema baru yakni 'Hadiah dari Semesta'.
Tema baru tersebut tentunya diambil dari makna dimana manusia akan selalu bertumbuh untuk menjadi pribadi yang lebih baik lagi.
Plt Ditektur Utama, Irianto Harko Saputro mengatakan undian Tabungan Bima yang merupakan sebuah program yang bertujuan untuk memberikan reward kepada nasabah setia Bank Jateng dalam bentuk hadiah baru berupa Grand Prize Dua Hyundai Ioniq 5, Puluhan Wuling Air EV, dan Ratusan Yamaha Fazzio Hybrid yang diundi sebanyak dua kali dalam satu tahun.
"Begitu juga dengan Bank Jateng yang selalu ingin memberikan manfaat lebih baik bagi seluruh nasabah Bank Jateng. Menjaga Semesta dimulai dari menjaga diri sendiri, maka semesta akan memberi hadiah kembali kepada bumi," ujar Irianto dikutip dari keterangan tertulis pada Rabu (20/12/2023).
Baca Juga: Soal Mobil Listrik Jadi Kendaraan Dinas, Ganjar: Saya Mendukung Penuh
"Dari perubahan Hadiah Undian berupa kendaraan listrik ini menjadi urgensi yang dimiliki oleh existing market saat ini, sehingga dengan adanya perubahan hadiah, diharapkan Bank jateng dapat menyasar segmentasi market baru," tambahnya.
Lebih lanjut ia membeberkan undian Tabungan Bima kali ini bertemakan Hadiah Dari Semesta, yang dimana Bank Jateng berfokus kepada Green Finance.
"Green Finance disini adalah Investasi keuangan yang mengalir ke proyek-proyek pembangunan berkelanjutan dan inisiatif, produk lingkungan, dan kebijakan yang mendorong pengembangan ekonomi yang berkelanjutan." tuturnya.
Diketahui, undian Tabungan Bima Periode I Tahun 2023 dilaksanakan di Boemisora yang bertempat di Polobogo, Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah pada tanggal 13 Desember 2023.
Dari tempat undian yang asri dan sangat dekat Semesta ini menjadi hal yang baik bagi Bank Jateng serta Nasabah Bank Jateng agar terus melestarikan dan peduli terhadap lingkungan di sekitar.
Baca Juga: Baru Diteken Presiden Jokowi, Inpres Mobil Langsung Dikritik Habis Bupati Banyumas, Ini Alasannya
Program Undian Tabungan Bima sendiri diperuntukkan untuk masing masing wilayah koordinator dan Cabang Utama Semarang, di seluruh Jawa Tengah, DIY, dan Jakarta.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Dari Jakarta ke Yogyakarta Tanpa Cemas, Inilah Kehebatan Mobil Listrik Nissan N7
-
Gebrakan Baru Wuling di Indonesia, Mobil Listrik Serba Guna Siap Rilis
-
Penjualan Merosot di China, Karyawan Tesla Dipaksa Kerja 13 Jam Sehari dan Tanpa Hari Libur
-
Rekomendasi 3 Mobil Listrik Garansi Baterai Panjang, Dapatkan Melalui Kredit BRI
-
Pesona Mobil Bekas BYD Seal: Lebih Murah dari Corolla Altis dan Fortuner Baru, Fiturnya Bikin Naksir
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Kafe Bertebaran, Angkringan Bertahan: Kisah Ketahanan Budaya di Jogja
-
12 Rekomendasi SD Swasta Terfavorit di Pekanbaru, Pilih sesuai Kemampuan!
-
6 Rekomendasi Smartwatch Murah dengan Kualitas Bagus Terbaik April 2025
-
7 Rekomendasi HP Rp 3 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025, Selalu Jadi Andalan
-
10 SD Negeri Favorit di Pekanbaru, Rekomendasi Jelang Anak Masuk Sekolah
Terkini
-
Lindungi Kades, Ahmad Luthfi Tegaskan Pendampingan Hukum untuk Cegah Korupsi
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Cepu Sosialisasikan Budaya Menabung Sejak Dini di TK Migas Cepu
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Cuan Ratusan Ribu Menantimu!
-
1 Mei 2025 Libur Apa? Ini Penjelasan Lengkap dan Daftar Tanggal Merah Mei 2025
-
Cerita Horor Pocong Kecil dari Jalur Selatan: Kisah Mistis di Hutan Jawa Tengah