SuaraJawaTengah.id - Putra Calon Presiden Ganjar Pranowo, Muhammad Zinedine Alam Ganjar semakin dekat dengan artis muda Eca Aura.
Bahkan Alam Ganjar sering bersama Eca Auara diberbagai kesempatan. Seperti pada debat capres pertama, hingga melihat konser musik.
Dalam unggahan di media sosial TikTok, terlihat jelas Alam Ganjar bersama Eca Aura melihat konser musik di Jakarta Internasional Stadium (JIS).
Foto-foto itu diunggah oleh akun TikTok @rainybandung. Ia memperlihatkan Alam Ganjar dan Eca berduaan dan menikmati jalannya konser.
Baca Juga: Jangan Sampai Ada Penyesalan, Ini Kiat Liburan Akhir Tahun Anti Boncos
Tidak itu saja, putra dari mantan Gubernur Jawa Tengah itu juga secara terbuka mengucapkan selamat natal kepada Eca Aura.
Hal itu terlihat dalam sebuah kolom komentar pada utasan yang diunggah Eca di Instagram. Alam rupanya sudah terbuka memberikan perhatian kepada artis cantik tersebut.
"Selamat natal," tulis Alam Ganjar.
Ia pun langsung mendapatkan balasan dari Eca Aura melalui akun @elsajapasal "makasih," tulinya.
Publik pun langsung heboh dan ikut memberikan komentar beragam.
Baca Juga: Berpotensi Tidak Netral, PDIP Jateng Minta Video Pj Gubernur Jateng Sambut Prabowo Diusut
"First time alam komen di platform sosmed oranglain yang ngga ngetag atau post an nya berhubungan sm dia nih, ciyeeeeeeeee udh berani komen," tulis netizen.
"Katanya mau Ta'aruf," tulis netizen.
"Kak bukannya Kaka udah punya pacar ya yang mas Alam Ganjar itu," tulis netizen.
Berita Terkait
-
Undecided Voters Pilkada Jateng Masih Tinggi, Bertemu Jokowi jadi Pilihan Realistis Cagub Ahmad Luthfi
-
Densus 88 Tangkap 3 Terduga Teroris di Solo hingga Kudus
-
Jatmiko, Sopir Truk Penabrak Mobil Kru TVOne Terancam 6 Tahun Penjara
-
Silsilah Keluarga Taj Yasin, Calon Wagub Jateng Ini Keturunan Wali
-
Duel Jenderal di Jateng: Andika Perkasa vs Ahmad Luthfi, Pendidikan Siapa Lebih Unggul?
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
Terkini
-
Adu Kekayaan para Calon di Pilgub Jateng 2024: Andika-Hendi vs Luthfi-Yasin
-
Masjid Tanpa Kunci Khoiru Ummah: 24 Jam Menerima Tamu Allah
-
BRI Peduli Bantu Korban Erupsi Gunung Lewotobi, Layanan Perbankan Dialihkan
-
Cuaca Ekstrem Picu Angin Puting Beliung dan Longsor di Banyumas, BPBD Imbau Warga Tetap Waspada
-
Kondisi Cuaca Semarang, Diprediksi Udara Kabur Hari Ini