SuaraJawaTengah.id - Pengeroyokan bos rental mobil di Desa Sumbersoko, Kecamatan Sukolilo, Kabupaten Pati harus menjadi perhatian banyak pihak. Penganiayaan secara brutal dilakukan hingga menewaskan satu orang.
Selain itu, salah satu korban luka dalam amuk massa itu, hingga saat ini masih dalam keadaan koma alias tak sadarkan diri.
Kasat Reskrim Polresta Pati, Kompol M Alfan Armin mengatakan, ada empat orang yang dikeroyok dalam peristiwa itu.
Rinciannya satu meninggal dunia dan tiga lainnya mengalami luka parah. Korban luka sebelumnya dirawat di RSUD Kayen, tak berapa lama mereka dirujuk ke RSUD RAA Soewondo Pati.
Baca Juga: Taklukan Persiba Balikpapan, Persipa Pati Dipastikan Bertahan di Liga 2
Namun dari ketiga korban tersebut, baru dua orang yang telah bisa dimintai keterangan. Sementara seorang lainnya masih belum sadarkan diri.
"Yang satu belum sadar, yang dua menurut anggota kami yang berjaga sudah sadar di RSUD RAA Soewondo Pati," ungkap Kompol M Alfan Armin, Sabtu (8/6/2024).
Diberitakan sebelumnya, BH (52) bos rental mobil asal Jakarta harus meregang nyawa usai dihajar massa setelah diteriaki maling di Desa Sumbersoko, Kecamatan Sukolilo, Kabupaten Pati, Kamis sore (6/6/2024).
Tiga rekan BH juga bernasib nahas, mereka harus menderita luka parah akibat aksi main hakim warga.
Tak cukup sampai di situ, mobil Daihatsu Sigra yang ditunggangi para korban menuju lokasi saat menelusuri mobil rental yang hilang, turut dibakar massa.
Baca Juga: Jelang Hadapi Sulut United, Persipa Pati Diteror di Stadion Klabat
Berita Terkait
-
Bocor Video Diduga Mantan Bupati Pati Haryanto Sengaja Pamer Alat Kelamin, Dicurigai Sebagai Exhibitionist
-
Kisah Kamal Djunaidi: Striker Persijap Jepara, Tewas Tersambar Petir Usai Cetak Gol Kemenangan
-
Kasus Pencurian Ninja Saat COD Hebohkan Jagat Maya, Kabupaten Pati Kembali Jadi Sorotan
-
Mahar Pernikahan Fantastis di Pati, Innova Reborn Jadi Bukti Cinta, Netizen Malah Curiga
-
Sosok DW, Selebgram Pati yang Promosi Judi Online Terancam Penjara 10 Tahun
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Wapres Gibran Dukung UMKM dan Pemberdayaan Ekonomi Perempuan di Semarang
-
Dari Tambakmulyo untuk Jateng: Mimpi Sanitasi Layak Menuju SDGs
-
Pengamat Nilai Program Pendidikan Gratis dan Rp300 Juta per RW dari Yoyok-Joss Realistis
-
Perebutan Suara NU: Luthfi-Yasin vs Andika-Hendi, Siapa Lebih Unggul?
-
Wapres Gibran Tinjau Program Makan Bergizi di SMKN 7 Semarang, Siswa Sambut Antusias