SuaraJawaTengah.id - Cerita rakyat Nusantara menyimpan kisah-kisah mistis yang tak hanya menghibur, tapi juga mengajarkan filosofi kehidupan dan kebudayaan.
Salah satu legenda menarik dari Tanah Sunda adalah tentang Sapi Gumarang, sang raja hewan yang sakti, dan Raden Sulanjana, satria sakti dari Kerajaan Galuh yang berjuang menyelamatkan padi dari kehancuran.
Dikutip dari YouTube Sejarah dan Mitos, berikut tujuh fakta epik dan menarik dari kisah ini yang patut kamu ketahui.
1. Asal-usul Dewi Padi dari Tetesan Air Mata Naga
Legenda ini bermula dari Sang Hyang Bataraguru, penguasa tiga alam: dunia dewa, manusia, dan hewan. Ia memerintahkan para makhluk untuk membantu membangun keraton. Salah satu makhluk yang patuh adalah Naga Anta, dewa ular, yang dengan susah payah mengangkut batu sambil menangis.
Dari air matanya jatuh tiga tetesan yang berubah menjadi telur. Satu telur menetas menjadi Dewi Sri atau Sang Hyang Sri, yang kelak dikenal sebagai Dewi Padi.
Setelah wafat karena sakit rindu, jasadnya ditanam dan dari pusaranya tumbuh padi dan bambu, simbol makanan pokok masyarakat Nusantara.
2. Padi Pertama Hanya Tumbuh di Galuh
Setelah kematian Dewi Sri, tanaman padi hanya tumbuh di Kerajaan Galuh Pakuan. Rakyatnya pun mulai meninggalkan makanan pokok seperti gandum dan kunyit, dan beralih ke beras.
Baca Juga: 7 Khasiat Mistis dan Manfaat Bunga Anggrek yang Jarang Diketahui
Namun, kemakmuran ini membuat iri kerajaan tetangga yang gagal membeli padi dari Galuh. Rasa sakit hati itulah yang memicu konflik besar dalam legenda ini.
3. Kemunculan Sapi Gumarang, Raja Segala Hewan
Rasa dendam dari kerajaan tetangga disalurkan kepada Sapi Gumarang, makhluk sakti berbentuk sapi yang memimpin semua hewan, termasuk macan dan singa.
Sapi Gumarang juga memiliki pasukan dari makhluk gaib seperti Budu Basu, manusia berbadan anjing, dan Sang Kalabuat, raksasa buta.
Sapi Gumarang lalu menggerakkan hewan-hewan perusak seperti tikus dan celeng (babi hutan) untuk menghancurkan ladang padi milik rakyat Galuh.
4. Raden Sulanjana Turun Tangan
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Apel Siaga Bulan K3 Nasional, Semen Gresik Tegaskan K3 sebagai Budaya dan Prioritas Utama
-
Warga Pati Berpesta: Kembang Api Sambut Tumbangnya Bupati Sudewo
-
7 Fakta Mengejutkan Kasus Korupsi Bupati Pati: Dari Jual Beli Jabatan hingga Suap Proyek Kereta Api
-
Pantura Jateng Siaga Banjir dan Longsor! BMKG Keluarkan Peringatan Dini Hujan Lebat Ekstrem
-
3 MPV Bekas Rp50 Jutaan Tahun 2005 ke Atas: Mewah, Nyaman, dan Kini Gampang Dirawat!