Diduga Tipu Pedagang hingga Rp 9 Miliar, Juragan Beras Asal Demak Dilaporkan ke Polisi

Ayu dilaporkan seorang pedagang asal Pontianak berinisial HBL karena diduga melakukan penipuan senilai Rp 9,5 Miliar.

Ronald Seger Prabowo
Sabtu, 01 Oktober 2022 | 15:57 WIB
Diduga Tipu Pedagang hingga Rp 9 Miliar, Juragan Beras Asal Demak Dilaporkan ke Polisi
Ilustrasi kasus penipuan. [ANTARA]

Permasalahan BHL dan Ayu Lestari sudah diupayakan penyelesaian melalui jalur kekeluargaan antara penanggung jawab UD Wandi (mertua AL) namun tidak ada titik temu.

“Hasilnya belum bisa memberikan jawaban dan mereka mengatakan, semua yang terjadi itu tanpa sepengetahuan kami,” kata Mangatur.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini