Pengaruh Wuku Wugu. Dewa: Batara Singajalma. Candra: Awang-awang. Bagi seseorang yang terlahir dalam Wuku tersebut sifatnya senang membuat gara-gara. Penghidupannya rejekinya baik dan senang pamer.
Kemudian akan terjadilah perubahan-perubahan pengaruh kosmis, akibat cahaya Zodiak yang disebut F-korona mempunyai pengaruh kuat sekali terhadap Alam Semesta dan Kehidupan.
Mangsa "Kanem" besar sekali pengaruhnya, terhadap peredaran dan perjalanan Wuku di dalam kehidupan, penghidupan, sifat, dan pengaruh alam semesta.
Merupakan mistefi kehidupan semesta alam. Meskipun seseorang dengan orang lain terlahir di dalam Wuku yang sama, kenyataannya mempunyai sifat, nasib, dan perjalanan hidup yang berbeda. Hal itu dapat terjadi; karena perbedaan jam kelahiran, Hari dan Pasaran (Weton).
Baca Juga:Weton Rabu Legi Punya Kata-kata yang Bijaksana dan Dikagumi Banyak Orang