Wali Kota Semarang Dukung Penertiban Knalpot Brong, Tawarkan Sirkuit Mijen untuk Salurkan Hobi Pecinta Motor

Wali Kota Semarang, mendukung pihak kepolisian khususnya Polda Jateng dan Polrestabes Semarang terkait upaya penertiban knalpot brong pada kendaraan bermotor

Budi Arista Romadhoni
Kamis, 18 Januari 2024 | 07:05 WIB
Wali Kota Semarang Dukung Penertiban Knalpot Brong, Tawarkan Sirkuit Mijen untuk Salurkan Hobi Pecinta Motor
Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu. [Istimewa]

"Harapan kami, masyarakat akan banyak berpartisipasi menyumbangkan knalpot brongnya. Sejauh ini, masih belasan knalpot," imbuhnya.

Polrestabes Semarang juga tengah gencar menggelar razia di lokasi rawan balap liar antara lain Jl MT Haroyono, Alteri Soekarno-Hatta, Semarang Indah Madukoro dan Jl Dokter Cipto.

"Langkah-langkah preventif kami lakukan secara masif, dengan sosialisasi zero knalpot brong ke sekolah, komunitas otomotif, penjual, bengkel, dan yang terakhir Polisi RW melakukan pendekatan ke wilayah binaanya," imbuhnya.

Baca Juga:Duh! Penutup Saluran Air di Kota Semarang Banyak Dicuri, Bisa Berdampak Terjadi Banjir yang Lebih Besar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak