SuaraJawaTengah.id - Nyawa seorang nelayan dan dua petani asal Kabupaten Jepara melayang, akibat sambaran petir. Petir juga membuat seorang petani lainnya sakit parah hingga koma.
Diketahui, petir menyambar seorang nelayan bernama Zainurrohman warga Kelurahan Demaan, Kecamatan Jepara. Korban merupakan seorang nelayan.
Berdasarkan kesaksian Sudarto (34), korban sebelumnya berangkat melaut sekira pukul 02.00 WIB. Setelah mendapatkan hasil, korban langsung menuju ke rumahnya di Jepara.
Namun, saat sampai di Pesisir Pantai Pesajen, tiba-tiba ada kilatan petir yang tepat mengenai korban.
Baca Juga: Gerak Cepat, Semen Gresik Salurkan Bantuan Logistik untuk Korban Banjir
”Sekitar 07.00 WIB tiba-tiba petir datang dan menyambar,” kata Sudarto, Selasa (16/2/2021).
Sudarto menambahkan, korban mengalami luka bakar cukup serius dan dibawa ke RSUD RA Kartini.
Namun, tim medis tak sanggup menyelamatkan nyawa korban dan akhirnya meninggal dunia.
Selain itu, Petir juga menyambar dua buruh tani di Desa Bondo, Kecamatan Bangsri. Keduanya yaitu Sutriyo (40) warga Desa Cepogo, Kecamatan Kembang. Serta Muriyanti warga Desa Jerukwangi, Kecamatan Bangsri.
Musibah terjadi pada pukul 10.00 WIB. Saat itu, mereka menyemai bibit semangka, tiba-tiba petir menyambar mereka. Hingga menewaskan keduanya seketika.
Baca Juga: Kisah Kreatif Warga Jepara Ubah Limbah Botol Jadi Kap Lampu Mewah
Sedangkan, satu buruh tani yang berada di sawah tersebut saat ini masih dalam kondisi kritis. Korban sekarang berada di rumah sakit setempat.
Kontributor : Fadil AM
Berita Terkait
-
Rekam Jejak Hendrar Prihadi Sebelum jadi Cawagub Jawa Tengah
-
Cek Fakta: Ahmad Luthfi Sebut Jumlah Penduduk Muslim di Jawa Tengah Capai 97 Juta Jiwa, Benarkah?
-
Cek Fakta: Andika Perkasa Sebut Wisatawan Mancanegara Menginap Kurang dari 2 Malam di Jawa Tengah, Apa Iya?
-
Video Kampanye Prabowo di Pilkada Jateng, Bawaslu: Bukan Pelanggaran!
-
Bawaslu Ungkap Video Prabowo Kampanyekan Luthfi-Yasin Direkam di Rumah Jokowi
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng
-
Dramatis! Evandro Brandao Jadi Pahlawan, PSIS Curi Poin di Kandang Persik Kediri
-
Cari Rumah Baru di Ibu Kota Jatim Sesuai Fengshui? Hadiri BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Jelang Pencoblosan, PAN Jateng Dorong Pilkada Berlangsung Damai, Ini Alasannya
-
Ngerinya Tanjakan Silayur: Titik Kritis Kecelakaan yang Kini Jadi Prioritas Pemerintah Kota Semarang